Moneter.id – PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN)
mencatat lebih dari 815 ribu rumah tangga tersambung dengan jaringan gas
(jargas), dengan panjang pipa mencapai 20 ribu kilometer (km) hingga akhir tahun
2024.“Perseroan memiliki target menambah sekitar 450 ribu
sambungan rumah tangga sampai 5...
Moneter.id – PT Medco Energi Internasional Tbk
(MedcoEnergi) mencatat penurunan emisi gas rumah kaca (GRK) Cakupan 1 dan 2
lebih dari 1,5 juta ton CO2e dibandingkan tahun dasar 2019.Direktur & Chief Operating Officer MedcoEnergi
Ronald Gunawan menjelaskan bahwa jumlah tersebut telah melampaui...
Moneter.id -Jakarta – Indonesia Eximbank / Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) menyalurkan pembiayaan dan penjaminan senilai USD 30 juta kepada PT Petro Oxo Nusantara (PON), perusahaan petrokimia nasional, melalui program Penugasan Khusus Ekspor (PKE) – Trade Finance. Dukungan ini merupakan...
Moneter.id – Pemerintah melalui Kementerian Energi
dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyatakan bahwa bea keluar jangan menjadi beban
bagi pengusaha batu bara, mengingat harga batu bara sedang mengalami penurunan.
“Jangan juga kita memberatkan pengusaha di saat harga batu
bara masih sangat rendah,” kata...
Moneter.id – PT Pertamina (Persero) memperkenalkan
inovasi digital terbaru dalam pengelolaan perizinan anak usaha melalui
penerapan berbasis teknologi geospasial ArcGIS.Inovasi ini diluncurkan pada Esri User Conference 2025 di
San Diego, Amerika Serikat, sebuah ajang global terkemuka yang mempertemukan
para profesional dan organisasi dari...
Moneter.id – Kementerian Energi dan Sumber Daya
Mineral (ESDM) siap menawarkan 75 blok minyak dan gas bumi (migas) yang berlokasi
di wilayah Papua dan Sulawesi kepada perusahaan Kontraktor Kontrak Kerja Sama
(KKKS) maupun badan usaha. “Wilayah kerja untuk 75 blok migas tersebut...
Moneter.id – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral
(ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan investasi dari pembangunan dan pengoperasian
proyek-proyek dan pembangkit listrik energi baru dan terbarukan (EBT) di 15
provinsi mencapai Rp25 triliun.“Hari ini kita meresmikan 15 provinsi, proyek pembangkit
listrik energi baru terbarukan...
Moneter.id – Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahun
Buku 2024 PT Pertamina Patra Niaga, melaporkan volume penjualan sepanjang tahun
2024 mengalami pertumbuhan sebesar 5,6 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Perseroan mencatat volume penjualan produk di semua segmen
yakni ritel, korporat, dan anak perusahaan,...
Moneter.id – Hilirisasi menjadi kunci dalam
menghadapi dinamika geopolitik untuk membangun ketahanan nasional, termasuk di
sektor energi. Demikian disampaikan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral
(ESDM) Bahlil Lahadalia dalam Jakarta Geopolitical Forum IX/2025 Lemhannas RI
di Jakarta, Selasa (24/6/2025).“Hilirisasi sebagai salah satu alternatif...
Moneter.id -Jawa Timur – Indonesia yang berada di jalur ring of fire (cincin api), memiliki potensi panas bumi terbesar kedua di dunia, setelah Amerika Serikat. Dengan potensi saat ini sebesar 28.000 Megawatt (MW), Indonesia bahkan diprediksi bisa menyalip kapasitas...