Kamis, Januari 15, 2026

Menteri BUMN: Pemerintah Tidak Naikkan Harga BBM

Must Read

Moneter.id – Jakarta
– Pemerintah memutusan untuk tidak menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) non
subsidi yang bertujuan untuk menjaga stabilitas dan daya beli masyarakat.
Demikian dikatakan Menteri BUMN Erick Thohir, Minggu (4/2/2024).

“Kenaikan harga BBM dapat membuat naiknya inflasi
sehingga menurunkan daya beli masyarakat,” kata Erick.

Menurut Erick, bahwa keputusan Pertamina tidak menaikkan
harga BBM tentu baik untuk menjaga stabilitas dan juga daya beli masyarakat.
Tentu ini bisa berdampak luas bagi perekonomian nasional.

Jelas Erick, Pertamina sebagai perusahaan BUMN dinilai
turut berperan dalam menjaga stabilitas ekonomi.

“Pertamina juga sudah melakukan efisiensi dalam
proses bisnisnya sehingga bisa menghasilkan BBM dengan harga terbaik,”
katanya.

- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
Latest News

Ubah Mood Swing Jadi Mood Sweet, Fres & Natural Tambah Koleksi Baru Cologne dengan Wangi Dessert

Merek perawatan diri dari WINGS Care, Fres & Natural memperkuat deretan inovasi produk dengan meluncurkan varian terbaru Fres &...
- Advertisement -spot_img

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img