Moneter.co.id - PT Bukit Asam (Persero) Tbk. (PTBA) membidik tambang yang sudah beroperasi dengan cadangan batu bara yang besar di Kalimantan. Hal ini merupakan bagian dari rencana akuisisi aset pertambangan.Direktur Utama PTBA Arviyan Arifin mengatakan, perseroan hingga saat ini terus...
Moneter.co.id - Direktur Pengadaan PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Supangkat Iwan Santoso mengatakan perusahaan listrik milik negara itu siap mengakuisisi perusahaan tambang batu bara."PLN berupaya agar secara sekuritisasi jangka panjang batu bara bisa diamankan. Itu hal yang penting," ucapnya Jumat...
Moneter.co.id - Proses akuisisi ANZ oleh DBS Indonesia memang sudah terjadi sejak Oktober 2016. Namun akuisisi ini butuh proses dan saat ini sedang dalam masa transisi. Demikian disampaikan Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Dzulfian Syafrian, Minggu (16/7). Dzulfian...
Moneter.co.id - Chief Economist Bank Bukopin Sunarsip menilai, DBS sebenarnya ingin melengkapi dan memperkuat positioning di market Indonesia. Masuknya bisnis ritel yang selama ini menjadi core competency ANZ diharapkan bisa memperkuat bisnis ritel DBS di Tanah Air. Sunarsip menjelaskan, selama ini...
Moneter.co.id - PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat Tbk (BJB) berencana akan akuisisi terhadap perusahaan asuransi, sekuritas serta multifinance. Direktur Utama BJBR, Ahmad Irfan mengatakan, saat ini, masih dalam kajian, kami masih menunggu situasi untuk akuisisi. "Hal ini coba dilaksanakan BJB 2017...
Moneter.co.id - DKSH Holding AG perusahaan asal Swiss akan mengakusisi perusahaan distributor makanan, minuman, dan rokok asal Indonesia, PT Wicaksana Overseas International Tbk (WICO).Berdasarkan keterangan resminya di keterbukaan informasi BEI, Jakarta, Selasa (11/7) menjelaskan, akusisisi ini dilakukan melalui mekanisme berdasarkan Perjanjian...
Moneter.co.id - PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) menargetkan akuisisi perusahaan modal ventura dapat terlaksana pada tahun ini karena perseroan belum memiliki perusahaan ventura sendiri. Selain itu, BRI juga berencana mengakuisisi perusahaan sekuritas.
Direktur Utama BRI Suprajarto mengatakan akuisisi perusahaan modal ventura...
Moneter.co.id - Rencana PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) mengakuisisi waralaba 7-Eleven dari PT Modern Internasional Tbk, akhirnya harus kandas ditengah jalan meski pihak CPIN sendiri sudah mengalokasikan dana sebesar Rp 1 triliun untuk aksi korporasi tersebut.Direktur PT Modern Internasional Tbk,...