Moneter.id - Persetujuan Kemitraan Ekonomi Komprehensif
Indonesia-Australia atau Indonesia Australia
Comprehensive Economic Partnership Agreement (IA-CEPA) telah diratifikasi
oleh DPR RI, 6 Februari lalu.
“Indonesia berharap, dengan telah diratifikasinya IA-CEPA
ini, maka dalam 5 tahun ke depan, kedua negara sudah mempunyai peta jalan yang
jelas atau plan...
Moneter.id - Maskapai Citilink membuka penerbangan langsung dengan rute Kuala Lumpur-
Denpasar dan Perth-Denpasar (vv). Pembukaan rute ini diharapkan dapat
meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) dari Malaysia dan
Australia ke Indonesia.
Direktur Utama Citilink, Juliandra mengatakan, dua rute baru mancanegara
dari Kuala Lumpur dan...
Moneter.id - Pemerintah
Indonesia akan mengirimkan Delegasi RI ke pertemuan pertama sengketa dagang
Indonesia melawan Australia untuk produk kertas fotokopi (DS529: Australia
Anti-Dumping Measures on A4 Copy Paper).
Delegasi RI
yang terdiri dari Kementerian Perdagangan (Kemendag) dan Kementerian Luar
Negeri (Kemenlu) beserta tim kuasa hukum Pemerintah...
Moneter.id - Setelah enam tahun melakukan perundingan, akhirnya Indonesia
dan Australia sepakat mendeklarasikan diselesaikannya perundingan dagang
Indonesia Australia Comprehensive Economic Partnership Agreement (IA-CEPA). Melalui
perjanjian dagang ini, diharapkan akan membawa hubungan kedua negara ke tingkat
yang lebih tinggi.
Penandatanganan Declaration dilakukan oleh Menteri
Perdagangan RI, Enggartiasto...
Moneter.id - Petani kopi di Kabupaten Garut, Jawa
Barat (Jabar) siap memenuhi kebutuhan ekspor kopi untuk Australia dan Ukraina
pada 2019 dengan awal transaksi pengiriman masing-masing negara 15 ton."Sementara masing-masing 15 ton dulu dan transaksinya
akan dilaksanakan pada Januari 2019," kata Kepala Bidang...
Moneter.co.id - Kementerian
Perindustrian (Kemenperin) mendorong percepatan penyelesaian perundingan dalam
kerangka kerja sama Indonesia-Australia Comprehensive Economic
Partnership Agreement (IA-CEPA). Setelah sebanyak 11 putaran perundingan
dilaksanakan sejak Maret 2016, diharapkan tahun ini IA-CEPA bisa difinalisasi.
“Kami
berharap dengan rencana Perdana Menteri Australia datang ke Indonesia pada Juli
nanti,...
Moneter.co.id - Menteri
Perdagangan (Mendag) RI Enggartiasto Lukita melakukan pertemuan bilateral
dengan Menteri Perdagangan, Pariwisata, dan Investasi Australia, Stephen Ciobo
untuk membahas perkembangan perundingan Indonesia–Australia Comprehensive
Economic Partnership Agreement (IA-CEPA) dan perundingan Regional Comprehensive
Economic Partnership (RCEP) di Sydney International Convention Center,
Australia, Jumat (16/3).
Khusus
perundingan IA-CEPA...
Moneter.co.id - Kementerian
Pertanian (Kementan) menutup masuknya rock melon atau cantalupe dari Australia ke Indonesia. Keputusan ini diterbitkan
melalui keputusan menteri pertanian nomor 207/Kpts/KR.040/3/2018.
Hal ini karena adanya
kejadian luar biasa yakni kontaminasi bakteri Listeria monocytogenes di
Australia yang hingga hari ini telah mengakibatkan empat orang...