Moneter.id - PT Bank
JTrust Indonesia Tbk bekerjasama dengan PT Digital Alpha Indonesia atau UangTeman menyalurkan kredit sebesar
Rp15 miliar kepada masyarakat di Indonesia.
Direktur
Utama JTrust Bank, Ritsuo Ando mengatakan kerjasama pemberian fasilitas kredit
kepada UangTeman diharapkan dapat berkontribusi pada pertumbuhan bisnis
perusahaan.
"Ini
merupakan salah...