MONETER – Bank
Indonesia (BI) dan Bank of Korea sepakat bekerja sama untuk mendorong
penggunaan mata uang lokal masing-masing negara dalam transaksi bilateral
antara Indonesia dan Korea Selatan. Kata Gubernur BI Perry Warjiyo, bahwa kesepakatan ini
akan mendorong penggunaan mata uang lokal masing-masing negara...
MONETER
– Bank Indonesia (BI) dan Bank of Korea menyepakati perpanjangan perjanjian
swap bilateral dalam mata uang lokal masing-masing negara (Bilateral Currency Swap Arrangement/BCSA).Perjanjian kerja sama tersebut ditandatangani oleh
Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo dan Gubernur Bank of Korea Rhee Chang
Yong, Senin...