Moneter.id - Girlband besutan YG
Entertainment, Blackpink akan menggelar konser
bertajuk Blackpink "In Your Area: Jakarta" pada 20 Januari 2019 mendatang. Jakarta menjadi kota kedua dalam daftar rangkaian
world tour Blackpink pada 2019, kota
pertama yang sekaligus menjadi pembuka rangkaian tour adalah Bangkok, Thailand...