Moneter.co.id - Twitter mengonfirmasi akan meluncurkan fitur bookmark untuk
menyimpan tweet yang ingin dibaca nanti. Penambahan fitur tersebut akan membantu pengguna
untuk menyimpan daftar tweet yang ingin mereka lihat kembali, daripada
menggunakan tombol hati (favorit), yang lebih mengindikasikan "suka"
-- mirip dengan tombol "jempol" di...