Moneter.co.id - PT Bank BRI Syariah pada kuartal pertama tahun ini, tercatat laba bersih perseroan turun 22,88% menjadi Rp33,12 miliar, dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya meraih Rp42,95 miliar.Direktur Utama BRI Syariah Moch. Hadi Santoso mengatakan, pencapaian kinerja BRI Syariah...
Moneter.co.id - PT BRI Syariah telah menyelesaikan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada hari ini, Selasa (18/4) di Jakarta. Dalam rapat tersebut memutuskan untuk mengangkat Hilman Purakusumah sebagai Direktur baru BRI Syariah. Sepak terjangnya yang bagus sewaktu menjabat sebagai Kepala...