Moneter – Pemerintah berencana akan menaikkan tarif cukai hasil tembakau (CHT) sebesar
rata-rata 12 persen pada tahun 2022. Kenaikan ini
melalui beberapa pertimbangan mulai dari aspek kesehatan,
pendapatan negara, tenaga kerja hingga pengawasan barang kena cukai ilegal.“Sudah
diputuskan serta digodok bersama Menko Perekonomian dan menteri terkait,” kata
Menteri Keuangan...
Moneter.id
–
Forum Masyarakat Industri Rokok Seluruh Indonesia (Formasi) khawatir rencana
kenaikan tarif Cukai Hasil Tembakau (CHT) pada 2021 akan memicu gelombang
Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)."Banyak pekerja yang menggantungkan hidup dari
pertanian tembakau maupun buruh linting di sektor Sigaret Kretek Tangan (SKT).
Untuk SKT golongan...
Moneter.id - Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Bea dan Cukai
Kementerian Keuangan berencana akan menaikkan cukai cairan rokok elektrik (Vape).
Saat ini, cukai cairan vape sebesar 57% dari harga jualnya.Kata Direktur Jenderal Bea dan Cukai Heru Pambudi, tarif cukai cairan vape baru
akan diberlakukan...
Moneter.id - Ketua Gabungan
Produsen Rokok Putih Indonesia (Gaprindo), Muhaimin Moefti mengungkap, bahwa saat
ini industri rokok mengalami tren yang stagnan bahkan cenderung menurun dalam
beberapa tahun terakhir.
Pertumbuhan
produksi sejak 2016 adalah negatif setiap tahunnya dengan kisaran -1 hingga
-2%. Tahun 2018 hanya tersisa 456...
Moneter.id - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyatakan pemerintah sepakat untuk menaikkan
tarif cukai rokok sebesar 23 persen dan 35 persen untuk harga jualnya pada tahun depan.
"Diputuskan bahwa kenaikan ditetapkan sebesar 23 persen untuk tarif cukai-nya dan 35 persen untuk harga jualnya. Ini akan
disampaikan di PMK untuk average-nya 23 persen tarif...
Moneter.id - Guna
mewujudkan lingkungan hidup yang lebih baik, Pemerintah berencana akan
menerapkan cukai untuk kantong plastik pada tahun 2018 ini.
Direktur Jenderal
Bea Cukai Heru Pambudi mengatakan, soal cukai plastik telah dibentuk panitia
antar kementerian untuk membahas teknis dalam bentuk Peraturan Pemerintah (PP).
“Semoga
bisa segera...
Moneter.co.id - Pemerintah diminta berhati-hati dalam menentukan tarif cukai rokok pada tahun fiskal 2018 yang terus bergulir. Direktur Institute for Development of Economics & Finance (Indef) Enny Sri Hartati mengingatkan, kenaikan cukai rokok yang terlalu tinggi di atas daya beli dapat...
UmrahCash berkolaborasi dengan VIDA, penyedia identitas digital terkemuka di Indonesia, menghadirkan dompet digital syariah yang aman dan praktis khusus...