Moneter.id - Deputi Bidang Kajian dan
Pengelolaan Isu-isu Ekonomi Strategis Kantor Staf Presiden Denni Purbasari
kembali mengingatkan agar masyarakat tidak perlu panik terkait melemahnya nilai
tukar rupiah terhadap dolar yang pekan lalu sempat menyentuh Rp 15.000/dolar.
“Situasinya sangat jauh berbeda dengan krisis
moneter di tahun...