Moneter.id – Anak perusahaan financial technology
(fintech) EDENA Group, PT Edena Capital Nusantara mempersiapkan peluncuran Security
Token Offering (STO) Platform pada kuartal IV-2025 untuk mendukung
ekosistem perdagangan kredit karbon di Indonesia.Platform STO tersebut akan menjalankan tokenisasi dan
memperdagangkan kredit karbon premium yang terverifikasi.“Misi...