Moneter.id - Direktur Jenderal Industri Kecil, Menengah dan Aneka (IKMA) Kemenperin
Gati Wibawaningsih menuturkan, sepanjang tahun 2018-2019, pihaknya melakukan
berbagai kegiatan pengembangan industri fesyen muslim yang melibatkan sebanyak 656
pelaku IKM fesyen dan 60 desainer.
“Program pembinaan yang kami lakukan ini terintegrasi dari hulu...
Moneter.id - Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto pada
Pembukaan Pameran Muslim Fashion Festival (Muffest) 2019 di Jakarta, Rabu (1/5)
menyatakan, peluang pasar fesyen muslim di global maupun domestik masih sangat
besar. Untuk itu, harus diisi oleh industri fesyen muslim dari dalam negeri.
“Kita harus pacu...
Moneter.id - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) sedang
menyempurnakan peta jalan pengembangan industri fesyen muslim untuk mewujudkan
Indonesia sebagai kiblat busana muslim dunia pada tahun 2020. Langkah strategis
ini dilakukan dengan melibatkan pihak pemerintah, pelaku usaha, akademisi, dan
komunitas.
“Peta jalan tersebut nantinya dapat menjadi acuan untuk
semua...
Moneter.id - Kementerian
Perindustrian (Kemenperin) terus berupaya mewujudkan visi Indonesia untuk
menjadi kiblat fesyen muslim dunia pada tahun 2020. Peluang besar ini perlu
diakselerasi dengan cara meningkatkan daya saing industri fesyen di dalam
negeri mulai dari sektor hulu sampai hilir.
“Kemenperin
memiliki strategi untuk
memajukan industri fesyen
muslim...