Kamis, Januari 15, 2026

Fintech

Dukung Bisnis Wirausahawan, DBS Luncurkan SME Banking

Moneter.co.id - Memulai suatu bisnis bisa menjadi pengalaman yang menakutkan bagi sebagian orang. Terutama ketika membayangkan risiko kerugian yang cukup tinggi. Selain itu, sulitnya akses terhadap pinjaman modal juga menjadi pertimbangan dalam merintis usaha baru. Di Indonesia, jumlah wirausahawan tumbuh signifikan. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), pada pertengahan...

BI Ancam Cabut Izin Start Up yang Gunakan Bitcoin

Moneter.co.id - Bank Indonesia (BI) terbitkan Peraturan Bank Indonesia (PBI) Nomor 19/12/PBI/2017 tentang penyelanggaraan teknologi financial. Peraturan ini terkait penyelenggaraan teknologi finansial (tekfin) atau financial technology atau fintech. Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Sugeng mengatakan dalam aturan tersebut, pihaknya melarang fintech melakukan kegiatan sistem...

OJK: Potensi Fintech Besar untuk Dukung Inklusi Keuangan

Moneter.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berharap kehadiran industri financial technology (fintech) dapat meningkatkan program pemerintah dan regulator dalam meningkatkan inklusi keuangan.    Wakil Ketua Dewan Komisioner OJK Nurhaida mengatakan, pergeseran perilaku masyarakat pada aspek layanan digital dengan memanfaatkan penggunaan teknologi digital dan penetrasi pengguna internet dan smartphone yang...

Terus Berinovasi, UangTeman Luncurkan Produk Cicilan

Moneter.co.id - Pinjaman online mikro tanpa jaminan pertama di Indonesia, UangTeman terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang terbaik kepada para nasabahnya dengan meluncurkan produk pinjaman cicilan per 23 Oktober 2017. Hal ini sebagai bentuk fasilitas kepada seluruh nasabah loyalnya yang...

Kepala Eksekutif Pengawas IKNB OJK Jadi Penasehat UangTeman

Moneter.co.id - Pelopor pinjaman berbasis teknologi informasi (financial technology/fintech) di Indonesia, UangTeman terus berkomitmen dalam memberikan kemudahan akses keuangan kepada masyarakat melalui percepatan teknologi guna memperoleh permodalan usaha. Hal ini yang membawa Firdaus Djaelani resmi bergabung sebagai penasihat di UangTeman.   Sekedar informasi, Firdaus Djaelani merupakan Kepala...

Ini Daftar Fintech yang Terdaftar di OJK

Moneter.co.id - Kehadiran perusahaan keuangan berbasis teknologi (financial technology/fintech) di Indonesia diharapkan dapat menjangkau masyarakat yang belum dapat akses perbankan dan juga diharapkan membantu pembiayaan. Pada perkembangannya, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pun mengatur fintech terutama soal layanan pinjam meminjam uang berbasis teknologi...

OJK: Fintech Tak Pengaruhi Bank Konvensional dan Syariah

Moneter.co.id - Kepala Otoritas Jasa Keuangan Provinsi Jambi Darwisman mengatakan kehadiran layanan penyaluran kredit berbasis aplikasi (financial technology/fintech) tidak memengaruhi industri perbankan konvensial dan syariah yang beroperasi di daerah ini."Tidak akan memengaruhi bank konvensional karena sudah ada regulasinya, sehingga bank...

UangTeman Raih Pendanaan Seri A Sebesar US$12 Juta

Moneter.co.id - UangTeman, pelopor pinjaman berbasis financial technology (fintech) di Indonesia, mengumumkan telah memperoleh pendanaan Seri A dengan mengumpulkan total dana sebesar US$12 juta, atau Rp 160,76 miliar (kurs BI Rp13.397) yang berasal dari investor baru maupun investor yang...

UangTeman Beri Penghargaan ‘Dari Teman untuk Indonesia’ untuk Nasabah UMKM di Enam Kota

Moneter.co.id - UangTeman, pelopor pinjaman berbasis teknologi (financial technology/fintech) di Indonesia terus memantapkan komitmennya untuk mendukung pertumbuhan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Kali ini, UangTeman memberikan penghargaan kepada para nasabah yang usahanya secara konsisten mengalami pertumbuhan dan mampu memberikan dampak sosial yang positif bagi...

OJK Keluarkan Izin Usaha Fintech Danamas

Moneter.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengeluarkan izin usaha platform layanan keuangan berbasis teknologi informasi atau fintech dari PT Pasar Dana Pinjaman bernama Danamas. Izin OJK itu tertuang dalam Keputusan Anggota Dewan Komisioner OJK Nomor: Kep-49/D.05/2017 Tentang Pemberian Izin Usaha Perusahaan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Ubah Mood Swing Jadi Mood Sweet, Fres & Natural Tambah Koleksi Baru Cologne dengan Wangi Dessert

Merek perawatan diri dari WINGS Care, Fres & Natural memperkuat deretan inovasi produk dengan meluncurkan varian terbaru Fres &...
- Advertisement -spot_img