Moneter.id
– Bank
DKI bekerja sama dengan Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) DKI Jakarta menggelar pelatihan
terkait pengelolaan bank sampah secara digital Mountrash. Mountrash merupakan aplikasi pengelolaan sampah,
terutama sampah plastik, yang merupakan salah satu terobosan dalam mengatasi
sampah melalui digitalisasi.Melalui Mountrash, upaya mengatasi...