Moneter.id -Jakarta - Dalam rangka peringatan Hari Perumahan Nasional (Hapernas) 2024 dilanjutkan dengan Proptech Convention and Expo di Auditorium Kementerian PUPR, Jumat (23/8/2024). Pada tahun ini Hapernas mengusung tema “Digitalisasi Perumahan” sebagai bentuk penerapan teknologi digital pada sektor perumahan guna...