Moneter.id -Jakarta - Pada Semester I-2025, Jenius, solusi life finance dari SMBC Indonesia menorehkan catatan positif. Jenius mencatat 6,1 juta pengguna terdaftar per Juni 2025, naik 7% yoy. Raihan ini mencerminkan upaya aktif Jenius dalam menawarkan solusi perbankan digital yang lebih inklusif...
Moneter.id -Jakarta – Menjelang Ramadan biasanya pengeluaran meningkat, baik untuk kebutuhan harian maupun persiapan menyambut Idulfitri. Oleh karena itu, penting untuk memahami pengelolaan keuangan secara lebih bijak guna menjaga stabilitas kondisi finansial pasca-Idulfitri, menghindari risiko utang yang menumpuk, dan memastikan...
Moneter.id
–
Jenius kembali menggelar ajang kokreasi dan kolaborasi tahunan,
Co.Creation Week 2020, pada 2-6 November 2020 secara virtual. Jenius
Co.Creation Week 2020 mengusung tema Reshape, dengan tujuan
untuk mengajak masyarakat digital savvy berteman dengan
perubahan besar yang terjadi dalam berbagai aspek kehidupan kita
sehari-hari. Rangkaian acara Jenius Co.Creation 2020 terdiri dari
kompetisi, conference, dan talks dengan tiga...
Moneter.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) bekerja
sama dengan PT Bank BTPN Tbk (Bank BTPN) dalam
melakukan pengisian ulang atau top-up BNI TapCash melalui aplikasi Jenius. “Kerjasama ini diharapkan dapat semakin melengkapi pelayanan yang diterima oleh
masyarakat, baik nasabah...
Moneter.id
– Jenius, solusi life finance untuk masyarakat melek digital (digital savvy) dari Bank BTPN, berkolaborasi dengan PT Bank Negara
Indonesia Tbk (BNI) menghadirkan layanan top
up BNI TapCash melalui aplikasi Jenius. Masyarakat digital savvy Indonesia kini dapat menggunakan layanan ini melalui
perangkat...
Moneter.id - Platform perbankan digital untuk segmen consuming class, Jenius hari ini, Sabtu (11/8) merayakan dua tahun perjalanannya sebagai solusi life finance dengan layanan finansial yang mudah, cerdas, dan aman bagi masyarakat digital savvy di Indonesia. Dengan menggunakan hashtag #benar2jenius, Jenius...
Moneter.co.id - PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk (BTPN) terus berinovasi kembangkan layanan perbankan digital untuk segmen consuming class, Jenius. Sejak Agustus 2016 hingga Mei 2017, perseroan telah berhasil menambah empat fitur baru untuk transaksi dan tabungan. Inovasi dengan konsep 'Agile' tersebut yang juga...