Moneter.id - Provinsi
Kalimantan Selatan (Kalsel) bertekad mengalihkan sumber pendapatan daerah (PAD)
utamanya dari sektor pertambangan ke pariwisata.
“Pariwisata
telah kami tempatkan sebagai program prioritas Provinsi Kalsel 2016-2021.
Kalsel bertekad ingin mengalihkan sumber ekonomi dari pertambangan ke
pariwisata,” kata Wakil Gubernur (Wagub) Provinsi Kalsel Rudy Resnawan...
Moneter.id - Piutang pembiayaan di Kalimantan Selatan (Kalsel) hingga
September 2018 sebesar Rp10,8 triliun. Angka ini meningkat sebesar 27,39
persen dibandingkan tahun sebelumnya.
“Jumlah penyaluran piutang pembiayaan di Kalimantan Selatan
merupakan tertinggi kedua di Kalimantan setelah Kalimantan Timur,” kata
Direktur Pengawasan Lembaga Jasa...
Moneter.id - Festival
Banjar 2018 akan digelar di Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta pada 29 Juni
hingga 1 Juli 2018 nanti. Festival asal Kalimantan Selatan (Kalsel) ini akan
memperlihatkan keeksotisan budaya Banjar dan Dayak Meratus hingga silaturahim
warga Banjar sedunia.
Menteri
Pariwisata (Menpar) Arief Yahya, menilai...
Moneter.co.id - Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Pemprov Kalsel)
berencana mengusulkan kawasan wisata alam Kiram sebagai Kawasan Ekonomi Khusus
(KEK) Kepariwisataan kepada pemerintah pusat.Kepala Dinas Pariwisata Kalsel Heriansyah mengatakan, selain
Kiram, obyek wisata lain yang bakal diusulkan menjadi KEK pada 2018 adalah
wisata Gunung Mawar,...
Moneter.co.id - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat
inflasi perdesaan di Kalimantan Selatan (Kalsel) bulan Februari 2018 sebesar
0,38% karena adanya kenaikan indeks harga pada seluruh kelompok.
"Seluruh kelompok mengalami kenaikan harga sehingga
mengubah indeks konsumsi rumah tangga dan mendorong terjadinya inflasi,"
ujar Kepala BPS Kalsel...
Moneter.co.id - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengalokasikan 1.056 paket
bantuan alat tangkap ikan ramah lingkungan bagi nelayan kecil di Kabupaten
Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel)."Bantuan
dikirim bertahap, dalam sepekan ini yang sudah tiba sebanyak 573 paket," kata
Kepala Dinas Perikanan Kotabaru Mochran, Minggu (19/11).
Paket
bantuan...
Moneter.co.id - Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) berada di peringkat ketiga nasional sebagai daerah penyalur Kredit Perumahan Rakyat (KPR) terbesar nasional.Direktur Jenderal Pembiayaan Perumahan, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Lana Winayanti, mengatakan Kalsel merupakan salah satu dari 10 provinsi...