Moneter.id - CEO IYKRA, Fajar Jaman menyatakan Indonesia masih memiliki
banyak tantangan untuk mencapai data yang berdaulat. Terlebih lagi di era
digital, data diri bagi industri 4.0 menjadi roh bagi teknologi kecerdasan
buatan (artificial intelligence/AI).
“Untuk mewujudkan data yang berdaulat harus didukung dari sisi...