Moneter.id - Kementerian
Perindustrian gencar mendorong produktivitas dan daya saing industri kecil dan
menengah (IKM) nasional. Hal ini karena IKM mampu menopang perekonomian nasional.
“Banyak IKM
kita yang memiliki potensi unggul sehingga bisa kompetitif di kancah
internasional. Salah satunya IKM di Yogyakarta yang mampu menunjukkan...
Moneter.id - Kementerian
Perindustrian memberikan apresiasi dan dukungan kepada Asosiasi Perancang
Pengusaha Mode Indonesia (APPMI) dalam melaksanakan Modest Fashion Project
(MOFP) 2018.
“Diharapkan kegiatan
MOFP ini menjadi stimulus bagi para desainer muda dalam negeri untuk membangun
usaha rintisan (startup) di
industri fesyen muslim nasional yang mampu menguasai...
Moneter.id - Kementerian
Perindustrian (Kemenperin) terus berupaya mewujudkan visi Indonesia untuk
menjadi kiblat fesyen muslim dunia pada tahun 2020. Peluang besar ini perlu
diakselerasi dengan cara meningkatkan daya saing industri fesyen di dalam
negeri mulai dari sektor hulu sampai hilir.
“Kemenperin
memiliki strategi untuk
memajukan industri fesyen
muslim...
Moneter.id - Kementerian
Perindustrian kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk kali 10
berturut dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) untuk laporan keuangan tahun
2017.
Penghargaan
yang diterima oleh Kemenperin tersebut, secara langsung diserahkan oleh Anggota
II BPK Agus Joko Pramono kepada Inspektur II Kemenperin, Edy...
Moneter.id - Pelaku
industri kecil dan menengah (IKM) nasional terus didorong agar dapat
memanfaatkan fasilitas promosi online melalui platform yang dibuat oleh Kementerian Perindustrian, yakni e-Smart IKM.
Hingga tahun 2017, program ini menghasilkan total nilai penjualan lebih dari
Rp236 juta dengan kontribusi terbesar dari...
Moneter.id - Setiap
menjelang Lebaran, tren permintaan terhadap barang kebutuhan pokok akan
meningkat tajam, termasuk pada komoditas makanan dan minuman. Momentum ini
diyakini mampu mendongkrak kinerja industri makanan dan minuman yang selama ini
konsisten tumbuh rata-rata di atas 7%.
“Pada triwulan I/2018, pertumbuhan industri makanan
dan...
Moneter.id - Kementerian Perindustrian melalui Direktorat Jederal Industri Kecil dan
Menengah (IKM) memberikan fasilitas berupa bantuan mesin dan peralatan guna
mendukung proses produksi kepada 20 IKM pandai besi di Dusun Kedung I,
Kelurahan Karangtengah, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunungkidul,
Yogyakarta. Program bantuan ini bertujuan untuk meningkatkan...
Moneter.co.id - Kementerian
Perindustrian telah menjalankan program Santripreneur melalui pelatihan
pengembangan unit usaha kopi olahan di Pondok Pesantren Al Ittifaq Kabupaten
Bandung, Jawa Barat pada Maret 2018. Dalam jangka waktu sebulan dari pelatihan
tersebut, Koperasi Ponpes Al Ittifaq berhasil meningkatkan nilai jual produk
kopinya.
“Sebelumnya
Koperasi Ponpes...
Moneter.co.id - Kementerian Perindustrian akan melakukan
revitalisasi kegiatan penelitian dan pengembangan (litbang) serta berupaya
membangun pusat inovasi dalam mendukung implementasi revolusi industri generasi
keempat di Tanah Air sesuai peta jalan Making Indonesia 4.0. Langkah strategis
ini dapat memperkuat daya saing industri manufaktur nasional di...