Moneter.co.id - Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Luar Negeri tidak akan mengakui deklarasi sepihak kemerdekaan Catalonia dari Spanyol. Sikap ini disampaikan Kementerian Luar Negeri, Sabtu (28/10).“Indonesia tidak mengakui pernyataan sepihak kemerdekaan Catalonia,” kata Kemlu diTwitter melalui akun @Portal_Kemlu_RI.“Catalonia adalah bagian integral Spanyol. Indonesia...