Moneter.co.id - Sengketa lahan yang menghambat pembangunan kereta Bandara Soekarno-Hatta saat ini telah dilimpahkan ke Pengadilan Negeri (PN) Tangerang. Direktur Logistik dan Pengembangan PT Kereta Api Indonesia, Budi Noviantoro, Minggu (12/3) mengatakan, pihaknya telah menitipkan (konsinyasi) uang sengketa tersebut ke pihak PN Tangerang,...