Moneter.id - Kementerian Pariwisata (Kemenpar) berhasil menjual 10
destinasi wisata unggulan di Laos dan Kamboja dengan potensi 1.388 transaksi
senilai US$719.907. Kegiatan misi penjualan ini telah diselenggarakan pada 10
Oktober 2018 di Vientiane, Laos, dan pada 12 Oktober 2018 di Phnom Penh,
Kamboja.
“Jumlah 1.388...