Rabu, Januari 14, 2026

Obligasi

Sisa Penerbitan Obligasi BRI, Tunggu Oktober 2017

Moneter.co.id - PT Bank Rakyat Indonesia Tbk. (BRI) sedang mengkaji peluang penerbitan obligasi berkelanjutan yang tersisa di semester kedua tahun ini. Secara total perseroan masih mempunyai sisa penerbitan obligasi berkelanjutan senilai Rp6 triliun hingga akhir semester I/2018.Berdasarkan informasi PT Kustodian...

Bank Mantap Rilis Dua Seri Obligasi Senilai Rp 2 Triliun

Moneter.co.id - PT Bank Mandiri Taspen Pos (Bank Mantap) menerbitkan dua seri obligasi senilai Rp2 triliun dalam rangka mendukung kinerja bank tersebut dalam penyaluran kredit yang tumbuh secara ekspansif.Direktur Utama Bank Mantap Josephus K Triprakoso menjelaskan obligasi yang sudah dicatatkan...

Penerbitan Obligasi Berkelanjutan III Tahap V, Indonesia Eximbank Bidik Rp 3 Triliun

Moneter.co.id - Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) atau Indonesia Eximbank membuka peluang penyerapan dana hingga Rp3 triliun dari hasil penawaran Obligasi Berkelanjutan III Tahap V yang tengah ditawarkan, atau lebih tinggi dari target nominalnya Rp2 triliun.Masa penawaran awal (bookbuilding) telah berlangsung...

BTN Kantongi Rp 5 Triliun dari Obligasi Berkelanjutan III Tahap I 2017

Moneter.co.id - Obligasi Berkelanjutan III PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) Tahap I Tahun 2017 yang diterbitkan dalam 4 seri ini akan dicatatkan di Bursa pada 14 Juli 2017 nanti berhasil meraup dana dari pasar modal hingga Rp5 triliun,...

Mayora Telah Serap Dana Obligasi 100 Persen

Moneter.co.id - PT Mayora Indah Tbk (MYOR) telah menyerap 100% dana hasil obligasi berkelanjutan I tahap I tahun 2017 sebesar Rp 500 miliar. Obligasi ini merupakan bagian dari penawaran umum berkelanjutan (PUB) dengan target dana Rp 2 triliun. Demikian disampaikan...

Ekonom: Jelang Akhir Tahun Bank Perlu Likuiditas Banyak

Moneter.co.id - Memasuki kuartal kedua tahun 2017, penerbitan obligasi dari lembaga perbankan kian marak. Hal ini dinilai lantaran adanya pencairan kredit infrastruktur secara masif di kuartal II dan III tahun 2017. Ekonom BCA, David Sumual mengatakan, menjelang akhir tahun Bank memerlukan...

BRI Agroniaga Catatkan Obligasi I/2017 Rp 500 Miliar

Moneter.co.id - PT BRI Agroniaga Tbk (AGRO) mencatatkan obligasi I tahun 2017 senilai Rp500 miliar tersebut memiliki 2 seri. Seri pertama atau seri A tercatat dengan nominal Rp261 miliar. Sedangkan untuk seri B memiliki nominal Rp239 miliar. Berdasarkan keterbukaan di Bursa Efek...

Hutama Karya Akan Terbitkan Obligasi Rp 3,5 Triliun

Moneter.co.id - Perusahaan kontruksi PT Hutama Karya (Persero) berencana akan menerbitkan obligasi senilai Rp3,5 triliun dalam waktu dekat ini.Direktur Utama PT Hutama Karya (Persero), I Gusti Ngurah Putra mengatakan, kita sudah diskusi dengan Kementerian Keuangan untuk mencari opsi pendanaan bagi...

Efektif Terdaftar, BNI Umumkan Obligasi Rp 3 Triliun

Moneter.co.id - PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) mengumumkan bahwa obligasi yang diterbitkan sebesar Rp 3 triliun telah efektif terdaftar. Hal ini sesuai dengan surat OJK No S-349/D.04/2017 pada 22 Juni 2017.Berdasarkan informasi di bursa, setelah efektifnya pendaftaran obligasi ini, BNI akan menerbitkan prospektif...

Tiphone Terbitkan Obligasi Berkelanjutan I Tahap III Rp 745,5 Miliar

Moneter.co.id - Obligasi Berkelanjutan I PT Tiphone Mobile Indonesia Tbk (TELE) Tahap III Tahun 2017 yang diterbitkan perseroan mulai dicatatkan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin 3 Juli 2017.Berdasarkan informasi di bursa efek, obligasi Berkelanjutan I Tiphone Tahap III Tahun...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Ubah Mood Swing Jadi Mood Sweet, Fres & Natural Tambah Koleksi Baru Cologne dengan Wangi Dessert

Merek perawatan diri dari WINGS Care, Fres & Natural memperkuat deretan inovasi produk dengan meluncurkan varian terbaru Fres &...
- Advertisement -spot_img