Kamis, Januari 15, 2026

Pesawat

Boeing Siap Bantu Industri Penerbangan Indonesia

Moneter.id – Jakarta – Produsen pesawat, Boeing tertarik bermitra dengan pemerintah dan para pemangku kepentingan di tanah air terkait visi “Indonesia Emas 2045” dengan siap membantu dan mendukung industri penerbangan Indonesia.“Saat ini Boeing bekerja sama tidak hanya dengan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), namun...

Penjualan Tiket Dongkrak Pendapatan Indonesia AirAsia di Tahun 2023

Moneter.id – Jakarta –  Perusahaan maskapai penerbangan, Indonesia AirAsia meraih pendapatan Rp6,62 triliun pada tahun 2023. Angka ini meningkat 75,24 persen dibandingkan tahun 2022 (year-on-year/yoy)."Penjualan tiket kursi pesawat memberikan kontribusi sebesar Rp5,63 triliun, diikuti oleh pendapatan dari bagasi sebesar Rp731,74 miliar," kata Direktur Utama...

Pelita Air Siapkan 273 Ribu Kursi Penerbangan untuk Dukung Kelancaran Angkutan Lebaran 2024

Moneter.id -Jakarta - Pelita Air (kode penerbangan IP), maskapai medium service, menyiapkan 273 ribu kursi penerbangan selama periode angkutan lebaran pada 3 hingga 18 April 2024. Hal ini dilakukan untuk mendukung kelancaran angkutan Lebaran tahun 2024 yang diprediksi oleh...

Fokus Pariwisata Berkelanjutan, Pelita Air Berkolaborasi dengan Pertamina Foundation

Moneter.id -Bali – Dalam upaya mendorong pertumbuhan pariwisata berkelanjutan di Indonesia, Pelita Air dengan bangga mengumumkan kerjasama strategis dengan Pertamina Foundation. Kolaborasi ini bertujuan untuk mengintegrasikan prinsip-prinsip keberlanjutan dalam sektor pariwisata, yang tidak hanya mempromosikan destinasi wisata di Indonesia...

Gelontorkan Dana Rp138 Miliar, Emirates Hadirkan Produk Apple untuk 20.000 Awak Kabin

Moneter.id -Jakarta – Emirates mengumumkan peluncuran strategi terbaru yang diberi nama 'One Device' bekerja sama dengan produk Apple. Sebanyak 20.000 Awak Kabin Emirates akan menerima iPhone 13 atau iPad Air yang telah dikonfigurasi dengan aplikasi khusus Emirates. Tujuan dari inisiatif...

AIRBUS Tunjuk Goodyear untuk Pasok Ban Pesawat Airbus A321XLR

Moneter.id -Jakarta– Dalam acara Paris AirShow 2023 lalu, Goodyear mengumumkan bahwa telah terpilih oleh Airbus untuk memasok ban pesawat Airbus A321XLR mereka yang baru. Pesawat ini akan mulai mengangkut penumpang mulai tahun 2024 melalui produk tercanggih Goodyear untuk industri...

Harga Tiket Pesawat Turun 15 Persen, Menparekraf: Good news!

MONETER – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menyampaikan bahwa harga tiket pesawat yang turun 15 persen menjadi angin segar bagi industri pariwisata di Indonesia.  “Good news. Berkat doa dan kerja sama semua pihak, harga tiket...

Pendapatan Garuda Indonesia Naik 10,3 Persen per Kuartal III/2019

Moneter.id - PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) secara konsolidasi mengantongi pendapatan US$ 1,35 miliar per kuartal III/2019. Pendapatan ini naik 10,3% dari periode sama 2018 sebesar US$ 1,22 miliar. “Perseroan juga membukukan laba bersih US$ 122,8 juta, membaik dari posisi rugi bersih US$ 110,2...

Kemenperin Proyeksi Industri MRO Capai USD2,2 Miliar Pada Tahun 2025, Menperin: Cukup Menjanjikan

Moneter.id - Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menyatakan industri perawatan dan perbaikan pesawat atau maintenance, repair and overhaul (MRO) memiliki peranan penting bagi industri penerbangan karena mampu menekan pengeluaran, salah satunya biaya impor komponen pesawat. “Selain itu, bisnis industri MRO cukup menjanjikan, seiring meningkatnya sektor pariwisata...

Sepakat, Tiket Pesawat Terbang Turun

Moneter.id - Asosiasi Perusahaan Penerbangan Nasional Indonesia (Indonesia National Carriers Association/INACA) sepakat untuk menurunkan harga tiket pesawat terbang, yang sempat melambung beberapa waktu belakangan.Belakangan marak dibahas warga Banda Aceh yang memilih transit ke Malaysia dalam penerbangan mereka ke Jakarta. Harga tiket pesawat terbang penerbangan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

REDMI Note Series Tembus 460 Juta Unit Pengiriman Global

REDMI Note Series menjadi kontributor besar dengan total pengiriman lebih dari 460 juta unit di lebih dari 100 negara...
- Advertisement -spot_img