MONETER
– Pelaku usaha di sektor usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) harus didukung
dan difasilitasi agar dapat berkolaborasi dan menjalin kerja sama dengan
platform lokapasar (marketplace) dan ritel modern. Kolaborasi segitiga tersebut
akan mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia. Hal ini ditegaskan Mendag Zulkifli...
Moneter.id - Guna
mendorong peningkatan kompetensi tenaga kerja di bidang perdagangan jasa ritel,
khususnya ritel modern. Kementerian Perdagangan (Kemendag) menyusun Kerangka
Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) melalui Konvensi Nasional
"Penyusunan KKNI Bidang Ritel Modern" yang dilaksanakan pada, Senin
(5/11) lalu di Jakarta.
Kompetensi
tenaga kerja diukur dan dikembangkan...