Moneter.id - Deputi
Pencegahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Pahala Nainggolan mengingatkan kepada
Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) di bawah pimpinan Marciano Norman
diharapkan menghilangkan budaya gratifikasi (suap) dalam melakukan kegiatan.
Apalagi KONI saat ini menjadi pantauan setelah beberapa pengurusnya terdahulu
berurusan dengan lembaga anti rasuah...
Moneter.id - Jaksa
penuntut umum dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendakwa mantan Direktur Operasional
Lippo Group, Billy Sindoro, telah menyuap pemerintah Kabupaten Bekasi terkait
perizinan proyek Meikarta di Cikarang.
"Terdakwa
melakukan, menyuruh melakukan dan yang turut serta melakukan perbuatan yang
harus dipandang sebagai sesuatu perbuatan berlanjut,...
Moneter.id - Ketua Dewan Pembina Asosiasi Pengembang Perumahan dan
Permukiman Seluruh Indonesia (APERSI) Eddy Ganefo menyatakan, bisnis properti
memang rentan terhadap kasus suap, hal ini disebabkan karena adanya peluang
yang terjadi dilapangan.
“Baik dari pemerintah dan pengembang sama-sama saling
memanfaatkan, bagi pemberi izin mereka kerap...
Moneter.co.id - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo menyatakan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Gubernur Bengkulu Ridwan Mukti beserta istrinya, Lily Martiani Maddari, diduga terkait suap peningkatan jalan."Itu kayaknya peningkatan jalan. Suap mungkin, tapi saya belum dengar. Saya baru...