Moneter.co.id - Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi hari ini Selasa, 28 Maret 2017 mengecek kesiapan Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, yang akan menjadi terminal penerbangan internasional. Mulai Mei tahun ini, seluruh penerbangan internasional maskapai Garuda Indonesia akan melalui Terminal 3.Sebelum...