Moneter.id -Ungasan - Seluruh jajaran manajemen GWK Cultural Park turut memperingati Hari Pelanggan Nasional, dimana kepala divisi dan kepala departemen terjun langsung untuk melayani pengunjung. Bahkan Operation Director GWK Culture Park, Stefanus Yonathan Astayasa, turut mengendarai sendiri buggy untuk...
Moneter.id – Jakarta – Menparekraf/Baparekraf Sandiaga
Salahuddin Uno mengatakan capaian wisatawan nusantara (wisnus) selama enam
bulan di 2023 hingga Juni, menyentuh angka 433 juta perjalanan. “Namun targetnya tahun
ini 1,2 miliar sampai 1,4 miliar, yang sekarang lagi kita lakukan dengan
langkah penyesuaian dengan BPS...
Moneter.id -Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyelesaikan penataan Kawasan Agro Wisata Tamansuruh (AWT) yang berlokasi di Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur. Revitalisasi AWT mengusung konsep Desa Osing dengan menyuguhkan bangunan rumah adat asli Banyuwangi.Konsep revitalisasi...
Moneter.id – Jakarta
– Wonderful Indonesia sebagai national branding pemerintah Indonesia untuk
meningkatkan citra pariwisata Tanah Air di dunia internasional kembali
menggarap pasar Amerika melalui “Expo Indonesia en Mexico 2023”.“Expo Indonesia en Mexico 2023” merupakan event
peringatan 70 tahun hubungan diplomatik Indonesia dan...
Moneter.id -Jakarta - OYO, platform akomodasi global berencana menambah 500 properti hingga akhir 2023. Hal ini sejalan dengan fokus OYO untuk terus optimis memainkan peran sebagai katalisator melalui strategi yang berfokus dalam memaksimalkan potensi pasar lokal, inovasi teknologi,...
Moneter.id - Jayapura - Penyelenggaraan "Papua Street Carnival 2023" yang diinisiasi oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) berkolaborasi dengan Papua Youth Creative Hub dibawah binaan Badan Intelijen Negara (BIN) diharapkan menjadi pemantik semangat dan...
Moneter.id – Jakarta
- Indonesia berhasil terpilih sebagai anggota Dewan Eksekutif UNWTO masa
jabatan 2023-2027 bersama China, Korea Selatan, dan Jepang mewakili wilayah
Asia Timur dan Pasifik serta akan mendukung kesuksesan UNWTO General Assembly pada Oktober 2023. “Indonesia terpilih setelah mendapatkan suara...
Moneter.id – Jakarta
– Penyelenggaraan event musik, Jazz Gunung Bromo 2023 yang akan berlangsung
pada 21 – 22 Juli 2023 di amfiteater Jiwa Jawa Resort, Probolinggo, Jawa Timur
akan diisi oleh sederet musisi legendaris seperti Ermy Kullit, Mus Mudjiono,
Atiek CB, dan Margie...
Moneter.id – Jakarta
– Pemerintah melalui Kemenparekraf/Baparekraf menggandeng Traveloka melakukan
Perjanjian Kerja Sama mendorong pergerakan wisatawan nusantara untuk memenuhi
target 1,2-1,4 miliar perjalanan menyambut masa liburan sekolah.Kata Menparekraf/Kabaparekraf Sandiaga Salahuddin Uno,
liburan sekolah menjadi waktu yang tepat untuk mengunjungi tempat-tempat wisata
di Indonesia bersama...
Kementerian Perdagangan bersama Korean International Cooperation Agency (KOICA) meluncurkan proyek pengembangan sistem metrologi legal kendaraan listrik (electric vehicle/EV) di...