Senin, Oktober 6, 2025

Wow, Lippo Karawaci Catat Penjualan Rp2,28 Triliun di Tengah Ekonomi Makro Lemah

Must Read

Moneter.id

Emiten properti PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) membukukan penjualan sebesar 100%
secara tahunan (yoy) atau sebesar Rp
2,28 triliun di sepanjang 2020 ini.

“Angka di kuartal III/2020 melampaui keseluruhan marketing sales sepanjang semester I/2020,
meskipun kondisi makro ekonomi yang lemah akibat Covid-19,” kata CEO LPKR, John
Riady di Jakarta, Kamis (8/10/2020).

Katanya, proyek perumahan terjangkau tetap menjadi
pendorong penjualan, mewakili 51% dari total penjualan.

“Pada kuartal ketiga 2020, penjualan meningkat 304% yoy menjadi Rp 1,2 triliun dari Rp 303
miliar dibandingkan kuartal ketiga 2019,” paparnya.

“Perusahaan optimis akan mampu melampaui target marketing sales sebesar Rp 2,5 triliun
hingga akhir tahun yang akan didorong pada kuartal IV dengan sejumlah proyek,” bebernya
lagi.

Selain itu, kata John, kinerja solid LPKR juga didukung
oleh capaian positif anak usaha, antara lain PT Lippo Cikarang Tbk,. 

- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
Latest News

GIIAS Hadirkan Informasi dan Inovasi Otomotif Terbaru Bagi Pelajar dan Mahasiswa Lewat Education Day

Rangkaian pameran otomotif GIIAS Bandung 2025 yang resmi dibuka pada 01 Oktober hingga 05 Oktober 2025 di Sudirman Grand...
- Advertisement -spot_img

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img