Moneter.co.id - Perusahaan
farmasi, Bio Farma akan menyumbangkan Anti Difteri Serum (ADS) kepada
Kementerian Kesehatan RI (Kemenkes) sebanyak 700 vial atau senilai Rp1,2
Miliar. Hal ini dilakukan guna memenuhi kebutuhan darurat pemerintah untuk mengobati
pasien penderita Difteri.
Corporate Secretary Bio Farma, Bambang Heriyanto
mengatakan, pengadaan ADS yang...