Moneter.id - Ketua
Umum Partai Berkarya Tommy Soeharto mengatakan kemandirian Indonesia hanya bisa
dicapai lewat pembangunan ekonomi kerakyatan dengan kearifan lokal.
"Ekonomi
kerakyatan adalah dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat, yang dibangun
dengan kearifan lokal," kata Tommy Soeharto dalam kunjungan ke Kabupaten
Purbalingga untuk acara...