Moneter.id -Jakarta – Diketahui dari Sistem Informasi Penelusuran Perkara Mahkamah Agung bahwa majelis hakim telah menolak kasasi jaksa penuntut umum serta mengabulkan keberatan terkait penyitaan kapal LNG Aquarius pada kasus Asabri.
Diketahui, Kapal LNG Aquarius milik PT Hanochem Shipping disita...
Moneter.id -Jakarta – PT Pertamina Trans Kontinental (PTK) menekan gas buang karbon dioksida (CO2) sebesar 74,03 Ton per tahun melalui penerapan program dekarbonisasi di operasional perusahaan.
Reduksi gas buang tersebut diperoleh dari program penerapan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS)...
Moneter.id -Jakarta – PT Pertamina Trans Kontinental (PTK) turut serta dalam memperkuat produksi di sektor hulu migas di Indonesia dengan mengoperasikan puluhan kapal. Kapal-kapal tersebut dioperasikan berdasarkan kebutuhan klien dalam meningkatkan produksi yang sejalan dengan target Pemerintah Indonesia untuk...
MONETER
– PT Humpuss Intermoda Transportasi Tbk (HITS) membukukan laba bersih yang
dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk menjadi US$ 6,37 juta di semester
I/2022. Laba ini naik dibandingkan periode sama tahun lalu dengan rugi bersih
US$ 439 ribu. “Kenaikan laba bersih didukung dari...
Moneter.id
–
Pada 19 Maret 2021 lalu, emiten pelayaran, PT Transcoal Pacific Tbk (TCPI) belum
lama ini memperoleh fasilitas kredit sebesar Rp 113 miliar yang akan digunakan
sebagai alat-alat pendukung operasional perseroan. “Perseroan telah menandatangani surat penawaran
pemberian kredit yang diperoleh dari salah satu...
Moneter.id - Perusahaan pembuat kapal BUMN, PT PAL
Indonesia (Persero) membuka 16 lowongan kerja yang terbagi atas tenaga reguler
dan tenaga profesional.Dilansir situs resminya www.pal.co.id,
Kamis (7/06) dijelaskan, PT PAL Indonesia (Persero) sebagai salah satu industri
strategis yang memproduksi alat utama sistem pertahanan Indonesia, khususnya
untuk...
Moneter.co.id - Kepala Staf Kepresidenan RI Moeldoko mengapresiasi
keberhasilan TNI-AL dalam menggagalkan penyelundupan sabu-sabu seberat 1 ton. Kapal
Sunrise Glory berbendera Singapura yang dinakhodai oleh Chen Chung Nan itu
ditangkap oleh satuan patroli TNI-AL di perairan Selat Philip, provinsi
Kepulauan Riau, Rabu, 7 Februari...
Moneter.co.id - PT Humpuss
Intermoda Transportasi Tbk (HITS) membeli tiga kapal dari
Nagasaki Shipping Pte Ltd sebagai penjual Hopper Barge (kapal tongkang) dan
Summit Offshore Marines Pte Ltd sebagai penjual Clamshell Dredger (kapal
keruk).
Sekretaris Perusahaan HITS Daryono
mengatakan, jika komitmen perseroan telah diwujudkan dengan Penandatanganan Memorandum...