Moneter.id - Deputi Bidang Jasa Keuangan, Jasa
Konstruksi dan Jasa Lain Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Gatot
Trihargo menyatakan pihaknya menunjuk Sunarso sebagai Pelaksana Tugas (Plt)
Direktur Utama (Dirut) PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) menggantikan
Suprajarto yang sebelumnya ditunjuk menjadi Dirut PT...
Moneter.id - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) resmi
mengangkat Gatot Trihargo sebagai komisaris baru PT Pertamina (Persero).
Kementerian yang pimpin Rini Soemarno ini
juga memberhentikan dengan hormat Sahala Lumban Gaol dan Ahmad Bambang dari
jabatan komisaris perusahaan migas milik negara tersebut.
Pergantian itu merupakan keputusan Rapat...
Moneter.id - Menteri Badan Usaha Milik Negara
(BUMN) Rini Soemarno menepis anggapan bahwa BUMN di ambang kebangkrutan. Menurutnya,
BUMN di Indonesia dapat meraih keuntungan sebesar Rp188 triliun pada tahun
2018.
“Angka tersebut melampaui target
yang ditetapkan selama lima tahun hingga 2019. Target awalnya untuk BUMN...
Moneter.id - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Republik Indonesia melalui Forum Human Capital Indonesia (FHCI)
membuka kesempatan bagi putra-putri terbaik Indonesia untuk bergabung dan
menjadi bagian dari keluarga besar BUMN melalui Program Perekrutan Bersama
(PPB) BUMN yang dibuka hingga 17 Maret 2019. Program ini membuka peluang
karier di...
Moneter.id - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menargetkan tiga anak usahanya
untuk go public pada tahun ini.
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini M. Soemarno mengungkapkan,
terdapat beberapa anak usaha telah meminta izin untuk melakukan penawaran umum
perdana saham (IPO). Namun, pihaknya...
Moneter.co.id - Kementerian
Badan Usaha Milik Negara (BUMN) memastikan akan menambah satu direksi di PT
Waskita Karya (Persero) Tbk. Nantinya, pejabat tersebut akan bertanggung jawab
penuh terhadap Quality, Health, Safety & Environment (QHSE).
Deputi Bidang Usaha
Konstruksi dan Sarana dan Prasarana Perhubungan (KSPP) Kementerian BUMN...
Moneter.co.id - Tujuh Badan
Usaha Milik Negara (BUMN) dan Anak Perusahaan BUMN menjalin kerja sama untuk
tingkatkan kinerjanya. Kerja sama yang bertajuk ‘Sinergi BUMN’ ini tertuang
dalam penandatanganan nota kesepahaman oleh masing-masing Direktur Utama BUMN
dan Anak Perusahaan BUMN dalam binaan Kedeputian Bidang Usaha...
Moneter.co.id - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) merombak susunan
direksi PT Pertamina (Persero)
pada Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Perseroan.
Pada RUPS itu juga memutuskan mencopot Yenni Andayani
dari jabatan Direktur Gas. Keputusan tersebut tercantum dalam Surat Keputusan
Nomor 39/MBU/02/2018 mengenai pemberhentian, perubahan nomenklatur, dan
pengalihan tugas...
Moneter.co.id - PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk atau BTN belum
bisa menentukan realisasi pemisahan atau spin
off unit usaha syariah (UUS) karena menunggu kajian Kementerian Badan Usaha
Milik Negara (BUMN) dalam pembentukan induk usaha (holding) keuangan, termasuk
di dalamnya rencana konsolidasi perbankan syariah.
Direktur...