Kamis, Januari 15, 2026

Moneter

ExxonMobil Menghadirkan Solusi Pelumasan Inovatif di Mining Indonesia 2024

Moneter.id -Jakarta - PT ExxonMobil Lubricants Indonesia (EMLI), penyedia solusi dan layanan pelumasan terkemuka, berkomitmen untuk mendukung pertumbuhan sektor pertambangan Indonesia melalui partisipasinya dalam pameran Mining Indonesia 2024. Acara ini diselenggarakan pada tanggal 11-14 September 2024, di JIEXPO, Kemayoran,...

Survey: Lebih dari 80% Pemudik akan Padati Daerah Jawa 

Moneter.id -Jakarta - Menjelang Hari Raya Idul Fitri, masyarakat Muslim di Indonesia semakin sibuk mempersiapkan diri untuk pulang kampung serta berbagai aktivitas sosial. Melihat kebiasaan ini Populix meluncurkan laporan yang bertajuk “Insights into Indonesia’s Eid Al-Fitr Homecoming and Social...

Studi: Ritel Offline dan Online Akomodasi Preferensi Belanja Konsumen Indonesia Kian Beragam

Moneter.id -Jakarta - Berbelanja sudah menjadi kebiasaan masyarakat Indonesia yang tak terpisahkan dalam keseharian. Berdasarkan data Kementerian Perdagangan, sektor perdagangan menjadi sektor terbesar kedua yang memberikan kontribusi sebesar 12,94% bagi pertumbuhan ekonomi di Indonesia pada tahun 2023. Namun tak bisa...

Tahun 2024, OYO Bakal Fokus Ekspansi di 24 Kota Teratas di Indonesia

Moneter.id -Jakarta - Platform akomodasi, OYO merilis 24 kota teratas yang menjadi fokus pengembangan ekspansi, terutama pada properti premium pada tahun 2024. 24 kota teratas ini, dinilai memberikan revenue terbaik sehingga menjadi fokus OYO untuk terus meningkatkan jumlah properti...

Simak! Inilah Proyeksi Bagi Industri Hospitality di Tahun 2024

Moneter.id -Jakarta – Berdasarkan pengamatan tim Hospitality Services Colliers Indonesia, sejak tahun awal tahun 2022, kinerja sektor perhotelan di Indonesia telah terlihat mengalami perkembangan yang cukup postitif dan signifikan.“Mengingat potensi positif dan prospek di sektor hotel pada tahun 2024,...

Pertamina Sukses Raih Cost Optimization Hingga USD 1,25 Miliar di Tahun 2023

Moneter.id -Jakarta - Berbagai program inovasi teknologi, business model improvements, dan sinergi entitas yang dijalankan Pertamina di seluruh lini bisnisnya membawa Pertamina berhasil meraih efisiensi biaya dan peningkatan laba hingga USD 1,25 Miliar di tahun 2023.Capaian tersebut berasal dari program...

Harga Emas Meningkat Pasca Indeks Harga PCE inti AS

Moneter.id -Jakarta – Harga emas meningkat ke zona ke zona $2043 per troy ons di tengah laporan Indeks Harga Pengeluaran Konsumsi Pribadi (PCE) inti secara tahunan melemah seperti yang diharapkan. Data inflasi yang lemah diperkirakan akan meningkatkan harapan penurunan suku...

Inilah HUAWEI MatePad Pro 13.2, Tablet Dengan Skenario yang Diklaim Melampaui Laptop

Moneter.id -Jakarta - Huawei resmi merilis HUAWEI MatePad Pro 13.2” sebagai tablet flagship baru. HUAWEI MatePad 13.2” hadir membawa tagline ‘The Creation of Beauty’ serta mengusung desain stylish. Tablet ini dibekali spesifikasi dan fitur terbaik di kelasnya, seperti desain tipis dan bobot yang ringan, tablet ini juga...

Ramadan Festive Report 2023 Ungkap Nilai Penjualan E-commerce Meningkat Sebesar Rp800 Miliar

Moneter.id -Jakarta - Pada penghujung tahun 2023, masyarakat tengah mempersiapkan libur hari raya Natal & Tahun Baru (Nataru). Selaku #1 E-commerce Market Insight for FMCG Brands secara rutin memantau keadaan pasar e-commerce, terlebih pasca kembali hadirnya TikTok Shop pada...

Riset: 1 dari 3 Masyarakat Indonesia Akan Belanja Lebih Banyak pada Bulan Ramadan

Moneter.id -Jakarta – Data terbaru menunjukkan bahwa 1 dari 3 masyarakat Indonesia (32 persen) akan berbelanja lebih banyak pada Ramadan mendatang, berdasarkan riset oleh pemimpin teknologi periklanan global, The Trade Desk (TTD). Lebih lanjut lagi, riset ini juga menemukan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Ubah Mood Swing Jadi Mood Sweet, Fres & Natural Tambah Koleksi Baru Cologne dengan Wangi Dessert

Merek perawatan diri dari WINGS Care, Fres & Natural memperkuat deretan inovasi produk dengan meluncurkan varian terbaru Fres &...
- Advertisement -spot_img