Moneter.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meminta kepada
perbankan untuk melakukan pemblokiran terhadap sekitar 17.026 rekening
terindikasi judi online.Hal ini dalam rangka penegakan ketentuan dan perlindungan
konsumen di bidang perbankan mengingat perjudian daring berdampak luas pada
perekonomian dan sektor keuangan.Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan...
Moneter.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat
nilai premi per polis pada asuransi kesehatan mengalami kenaikan sebesar 43,01
persen pada 2024.Jumlah premi yang tercatat terus meningkat tiap tahunnya.
Pada 2021, jumlah nilai premi asuransi kesehatan sebesar Rp19,17 triliun,
kemudian meningkat menjadi Rp22,09 triliun...
Moneter.id – PT Pintu Kemana Saja (Pintu) menggandeng
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam memberikan edukasi dan literasi finansial
pada program Pintu Goes to Campus yang digelar di di Universitas Bakrie dengan
tema "Dunia Kripto dan Mahasiswa: Edukasi, Inovasi, dan Amankan
Investasimu”. Chief Marketing...
Moneter.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan
bahwa nilai pembiayaan yang disalurkan oleh lembaga pinjaman daring (pindar) atau
Layanan Pendanaan Bersama Berbasis Teknologi Informasi (LPBBTI) atau fintech
lending kepada sektor produktif mencapai Rp28,63 triliun per April 2025.Kata Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan,
Perusahaan...
Moneter.id - Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas
Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae berharap bahwa ke depan akan lebih banyak
Bank Pembangunan Daerah (BPD) yang melangsungkan pencatatan saham perdana (initial
public offering/IPO) di pasar modal Indonesia. Adapun saat ini terdapat tiga BPD...
Moneter.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat nilai
transaksi aset kripto mencapai Rp35,61 triliun per April 2025. Angka tersebut
meningkat dibandingkan nilai transaksi pada Maret 2025 yang tercatat sebesar
Rp32,45 triliun.“Hal ini menunjukkan kepercayaan konsumen dan juga kondisi
pasar yang tetap terjaga dengan...
Moneter.id – Jakarta – Ototritas Jasa Keuangan (OJK)
menyatakan transaksi kripto di Indonesia sepanjang 2024 mencapai Rp650,61
triliun, atau meningkat 335,91 persen secara tahunan (yoy).Kata Kepala Eksekutif Pengawas Inovasi Teknologi Sektor
Keuangan, Aset Keuangan Digital, dan Aset Kripto (IAKD) OJK Hasan Fawzi,...
Moneter.id -Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus memperkuat perannya dalam pengembangan inovasi di sektor jasa keuangan dengan menerbitkan Peraturan OJK Nomor 29 Tahun 2024 (POJK 29/2024) tentang Pemeringkat Kredit Alternatif (PKA).Langkah strategis ini menjadi bagian dari komitmen OJK...
Moneter.id -Palembang - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bersama Sekretariat Bersama (Sekber) Pengembangan Ekonomi dan Keuangan Daerah Sumatera Selatan terus mendorong pengembangan perekonomian daerah dengan peresmian ekspor kopi perdana melalui ekosistem Industri Jasa Keuangan.Peresmian ekspor kopi tersebut dilakukan oleh Ketua...
Moneter.id -Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengumumkan pencabutan izin usaha PT Sarana Riau Ventura (PT SRV) yang beralamat di Komplek Perkantoran Grand Sudirman Blok A-3, Jalan Datuk Setia Maharaja (d/h Parit Indah), Kota Pekanbaru, Provinsi Riau sebagaimana ditetapkan...