Moneter.co.id - Badan Pusat
Statistik (BPS) mengumumkan inflasi Desember 2017
sebesar 0,71%. Sedangkan untuk inflasi sepanjang tahun 2017 sebesar
3,61%.
"Angka inflasi ini
bagus karena berada jauh dari target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(APBN) di 4,3%," kata Kepala BPS Suhariyanto, Selasa (02/01).
Menurut Suhariyanto,
pada Desember ini, dari 82...
Moneter.co.id - Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Nusa Tenggara
Timur Maritje Pattiwaellapia menyatakan NTT mengalami inflasi sebesar 0,73
persen dengan Indeks Harga Konsumen atau IHK sebesar 129,10 persen pada
November 2017.
"Inflasi
sebesar itu disebabkan oleh kenaikan harga barang di tingkat konsumen pada
seluruh kelompok...
Moneter.co.id - Bank Indonesia (BI) memperkirakan Kota Manado Provinsi
Sulawesi Utara (Sulut) akan mengalami inflasi di kisaran 0,8 hingga 1,0 persen
pada bulan Desember 2017.
"Memasuki
bulan Desember 2017, Bank Indonesia memperkirakan Indeks Harga Konsumen (IHK)
Sulut akan berada pada kisaran 0,8-1,0 persen (mtm), karena...
Moneter.co.id - Bank Indonesia mencatatkan deflasi harga pangan yang bergejolak sebesar 0,53 persen menahan
laju inflasi bulanan pada Oktober 2017 sebesar 0,01 persen, lebih rendah dari
perkiraan inflasi bank sentral.
"Berdasarkan komponen, rendahnya inflasi
bulan ini terutama dipengaruhi oleh deflasi kelompok volatile food dan kelompok barang yang...
Moneter.co.id - Berdasarkan hasil Survei Pemantauan Harga (SPH) yang dilakukan Bank Indonesia (BI) hingga pekan ketiga Agustus 2017 tercatat sebesar 0,02 persen secara bulanan. Kondisi tersebut menunjukkan bahwa laju inflasi di bulan ini tetap terkendali.Gubernur BI, Agus Martowardojo menjelaskan, inflasi...
Moneter.co.id - Berdasarkan pencatatan Badan Pusat Statistik Sulawesi Selatan (BPS Sulsel) tingkat inflasi di Makassar pada Juli 2017 tercatat 1,05 persen dan merupakan angka tertinggi di wilayah provinsi ini.Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Sulsel Nursam Salam mengatakan, khusus untuk di Sulawesi Selatan itu, Makassar...
Moneter.co.id - Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus DW Martowardojo menyatakan, BI bersama pemerintah saat ini sedang konsentrasi pada potensi lonjakan harga pangan dalam upaya meredam Inflasi selama Ramadan dan Lebaran tahun ini. Sebelumnya pemerintah dipimpin oleh Menko Bidang Perekonomian Darmin Nasution...
Moneter.co.id - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatatkan inflasi bulan April 2017 sebesar 0,09%. Sementara, untuk inflasi tahun kalender tercatat 1,28% dan inflasi year on year sebesar 4,17%.Dari 82 kota Indeks Harga Konsumen (IHK), terjadi inflasi di 53 kota IHK, dan 29 lainnya mengalami deflasi. Untuk...
Moneter.co.id - Bank Indonesia (BI) memproyeksikan pada bulan April 2017 akan mengalami inflasi setelah bulan sebelumnya mengalami deflasi. Meski demikian inflasi bulan ini akan rendah karena ditopang deflasi komponen bahan pangan bergejolak (voletile food) akibat adanya musim panen.Asisten Gubernur Kepala Departemen...
Moneter.co.id - Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa Badan Pusat Statistik (BPS) Sasmito Hadi Wibowo memprediksi, inflasi bulan April 2017 akan lebih tinggi jika tak ada kebijakan pengendalian harga dari pemerintah. Seperti diketahui, meskipun Maret, BPS mencatat deflasi sebesar 0,02%, namun...