Kamis, Januari 15, 2026

Polri

Pagu Indikatif Polri Capai Rp99,26 Triliun di Tahun 2024

Moneter.id – Jakarta – Pagu indikatif Kepolisian Republik Indonesia (Polri) mencapai Rp99,26 triliun atau menjadi yang terbesar ketiga di tahun 2024. Anggaran tersebut untuk menjaga kelancaran rancangan kerja Polri 2024 yang bertema menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibnas) dalam rangka mendukung percepatan transformasi...

KSP Dorong Polri, MA, dan Kejagung Matangkan Pelaksanaan Sistem E-Tilang

Moneter.co.id - Kepolisian RI, Mahkamah Agung, Kejaksaan Agung dan  Kantor Staf Presiden (KSP) menggelar rapat koordinasi untuk merampungkan penerapan sistem tilang elektronik (e-Tilang) agar dapat diberlakukan di seluruh Indonesia. Dalam rapat koordinasi yang berlangsung di Jakarta Timur, 6 Maret 2018, hadir Direktur Penegakan Hukum Korps...

Polri-BNI Kelola Dana Penerimaan Negara Bukan Pajak Kendaraan

Moneter.co.id - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mengembangkan jasa pengelolaan dana Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP). Langkah ini diambil dalam rangka turut mendukung Program Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri)  dan mempermudah layanan pembayaran berbagai dokumen terkait kendaraan bermotor. Setoran PNBP terkait kendaraan bermotor yang...

Kemendag – Polri Teken MoU Tentang Penegakan Hukum, Pengawasan, dan Pengamanan Bidang Perdagangan

Moneter.co.id - Kementerian Perdagangan dan Kepolisian Republik Indonesia menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) Kementerian Perdagangan dan Kepolisian Republik Indonesia menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) tentang Penegakan Hukum, Pengawasan, dan Pengamanan di Bidang Perdagangan.MoU ditandatangani oleh Direktur Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga Kementerian Perdagangan Syahrul Mamma dan Kepala Badan Reserse...

Kerahkan 36 Ribu Personel, Polri Siap Amankan Pilkada DKI

Moneter.co.id - Kepala Bagian Penerangan Umum Mabes Polri, Kombes Pol Martinus Sitompul, mengatakan, hampir di setiap wilayah Ibu Kota Jakarta dianggap rawan. Karena itu, pihaknya akan mengerahkan sebanyak 36 ribu personel untuk melakukan pengamanan pada pelaksanaan Pilkada DKI. Bahkan untuk mencapai...

Amankan Aset BUMN, Empat Menteri Gandeng Kejakgung dan Polri

Moneter.co.id - Empat menteri Kabinet Kerja bekerjasama dengan Kejaksaan Agung (Kejakgubg) dan Polri untuk mengamankan aset-aset BUMN sekaligus mempercepat pembangunan infrastruktur.Penandatanganan nota kesepahaman (MoU) kerja sama dilakukan di Medan, Sumatera Utara, Rabu (5/4), antara Menteri BUMN Rini Soemarno, Menteri Agraria...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Ubah Mood Swing Jadi Mood Sweet, Fres & Natural Tambah Koleksi Baru Cologne dengan Wangi Dessert

Merek perawatan diri dari WINGS Care, Fres & Natural memperkuat deretan inovasi produk dengan meluncurkan varian terbaru Fres &...
- Advertisement -spot_img